Sajiansedap.id – Ingin membuat nasi tutug oncom sederhana yang cita rasanya enak dan sederhana seperti di restoran Sunda?
Kalau ya, simak yuk tips dan cara membuat nasi tutug oncom yang satu ini.
Nasi tutug oncom merupakan olahan nasi khas Tanah Sunda yang punya banyak penggemar.
Hidangan yang satu ini tak hanya digemari oleh orang Sunda, tetapi juga oleh mereka yang bukan orang Sunda.
Bagaimana tidak, cita rasa hidangan yang satu ini sangat gurih.
Kalau sudah begitu, siapa yang mampu menolaknya?
Dalam Bahasa Sunda, tutug artinya menumbuk, jadi nasi tutug oncom adalah nasi yang diuleg atau ditumbuk dalam cobek atau lumpang bersama oncom.
Bagaimana cara membuat nasi tutug oncom agar rasanya enak dan nikmat seperti di restoran Sunda?
Baca Juga : Bella Hadid Kegirangan Saat Coba Nasi Bungkus, Warganet Ramai-Ramai Rekomendasikan Makanan Kampung Lain
Trik Menghilangkan Henna di Kulit Lebih Cepat, Gosok dengan 1 Bahan di Dapur Ini
Penulis | : | Miyanti |
Editor | : | Virny Apriliyanty |
KOMENTAR