Minimal segelas.
BACA JUGA: Dengan Resep Teruji ini, Tom Yam Soup Buatan Kita Pasti Enak
3. Sebelum mengambil makanan utama seperti ketupat, makanlah buah-buahan segar dulu.
4. Ambil makanan sedikit saja.
Apalagi kalau ingin mencoba semua sajian.
5. Sebelum mengambil makanan berlemak dan berkalori tinggi, makan dulu yang berserat banyak, gado-gado misalnya.
6. Beres makan, usahakan banyak bergerak, bukan cuma duduk.
Jalan kaki atau bermain bersama saudara bisa membantu membuang kalori yang sudah masuk.
BACA JUGA: Enggak Sulit Buat Tahu jadi Enak, Pakai Resep Tahu Goreng Tepung Ketumbar Saja
7. Jika kita pergi bersilahturahmi ke banyak rumah, jangan makan berat di setiap rumah.
Makan berat hanya pada saat waktu makan saja yaitu makan siang dan malam.
Selain itu, konsumsi saja buah atau snack ringan dalam jumlah yang tepat.
Panduan mudah ini akan sangat membantu kita menahan diri agar tidak kalap dan makan kebanyakan saat Lebaran besok.
Ingat kesehatan tubuh adalah yang utama.
Makanlah dalam porsi sewajarnya supaya tubuh tetap sehat selama Lebaran. (SP)
BACA JUGA: Siap-Siap Terkejut dengan Lezatnya Sayur Terong Ini, Enak Banget Dimakan dengan Nasi Hangat
Trik Menghilangkan Henna di Kulit Lebih Cepat, Gosok dengan 1 Bahan di Dapur Ini
Penulis | : | Virny Apriliyanty |
Editor | : | Virny Apriliyanty |
KOMENTAR