Ikan kembung mengandung omega-3 tertinggi pada jenis ikan lokal dengan jumlah sebesar yaitu 2,2 mg/gr dalam 100 gr ikan kembung.
Ikan kembung dipercaya banyak mengandung asam lemak omega-3 yang dapat dikembangkan untuk mempercepat proses penyembuhan luka pasca ekstraksi gigi.
Itulah 5 jenis ikan yang juga mengandung omega-3.
Selain ikan sebenarnya ada beberapa jenis makanan yang juga mengandung omega-3 serta bisa Anda dapatkan dengan mudah.
Salah satu yang bisa Anda konsumsi adalah edamame.
Mengutip dari Web MD, kacang edamame adalah kedelai belum masak yang sangat populer di Jepang.
Mereka kaya akan omega-3 dan protein.
Setengah cangkir kacang edamame beku mengandung 0,28 g ALA.
Kacang edamame yang direbus atau dikukus cocok untuk salad atau sebagai lauk.
Jadi Anda tidak perlu khawatir.
Sebagian artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul 10 Jenis Ikan dengan Kandungan Omega-3 Tinggi
Baca Juga: Kata Ahli Lebih Sehat dari Salmon, Wajib Lakukan 4 Hal ini Sebelum Membeli Ikan Kembung dari Pasar
5 Cara Aman Hilangkan Panu di Kulit, Gak Perlu Obat Tetes yang Rasanya Panas saat Dipakai
Penulis | : | Idam Rosyda |
Editor | : | Idam Rosyda |
KOMENTAR