SajianSedap.com - Susu jadi salah satu minuman sehat yang dianjurkan untuk dikonsumsi secara rutin.
Terutama bagi balita yang sedang tumbuh, konsumsi susu sangat penting.
Tentu susu yang sudah dipasteurisasi jadi pilihan tepat untuk mengonsumsi susu.
Karena bakteri yang ada dalam susu sudah mati.
Namun untuk membeli susu murni yang segar dan aman dikonsumsi terkadang tidak semua orang bisa menjangkaunya.
Pilihan susu kotak jadi salah satu alternattif sehat untuk mengonsumsi susu.
Ada banyak merek susu kotak yang bisa menjadi pilihan.
Tapi Anda perlu mengecek kemasan susu kotak ini saat membelinya.
Tak hanya soal rasa, kandungan gizi tentu perlu Anda perhatikan.
Nah berikut ini beberapa hal yang perlu Anda cek sebelum membeli susu kotak.
Meski berlabel produk susu, tentu Anda perlu tahu berapa kandungan susu segar didalamnya.
Penulis | : | Idam Rosyda |
Editor | : | Idam Rosyda |
KOMENTAR