Kentang untuk Mencerahkan Ketiak Hitam
Yap, sayuran yang dimaksud adalah kentang.
Baca Juga: Resep Kering Kentang Sambal Ebi, Hidangan Pelengkap yang Bikin Sulit Berhenti Makan
Anda pasti sudah tidak asing lagi dengan kentang.
Biasanya kentang akan diolah menjadi masakan.
Tapi sekarang kentang digunakan untuk mencerahkan ketiak hitam.
Menarik bukan?
Selain lezat saat dimasak, kentang juga punya kandungan untuk mencerahkan kulit.
Sifat mencerahkan pada kentang ini dapat kita manfaatkan untuk mencerahkan warna ketiak.
Untuk membuktikannya, yuk ikuti cara di bawah ini.
Bahan:
- Kentang
Baca Juga: Resep Kentang Pan Panggang Isi Daging, Menu Sarapan Tanpa Nasi yang Dikukus Ini Rasanya Mantap
Cara membuat:
- Cuci bersih kentang.
- Iris tipis kentang.
- Pijatkan pada ketiak yang menghitam.
- Gosok selama 5-7 menit
- Setelah itu bilas dengan air.
Mudah bukan?
Penulis | : | Virny Apriliyanty |
Editor | : | Virny Apriliyanty |
KOMENTAR