Jika menggunakan putihnya saja, telur akan matang terlalu cepat.
Yang penting, telur jangan terlalu banyak agar adonan tidak berpori.
Perhatikan pula cara mendadar kulit risoles.
Gunakan api dengan besar sedang. Jangan gunakan api kecil agar kulit tidak kering dan kecokelatan.
Menutup wajan selama mendadar pun sama sekali tidak disarankan.
BACA JUGA: Raffi Ahmad dan Nagita Slavina Sahur di Restoran Bintang 5, Harga Makananya Bikin Kantong Jerit
Sobat SaSe, dengan mengikuti cara membuat kulit risoles yang tidak mudah sobek ini, niscaya camilan kita tersebut akan lebih pas dan istimewa.
Pas pula, lho, untuk dijadikan usaha kecil hingga menengah. (SP/DV)
BACA JUGA: Rahasia Kue Semprit Cantik dan Enak Ada di Sini, Langsung Intip, Yuk!
Penulis | : | Virny Apriliyanty |
Editor | : | Virny Apriliyanty |
KOMENTAR