Potongan jenis sering digunakan pada sayuranan untuk membuat acar kuning.
6. Macedoine
Kalau yang satu ini hampir mirip dengan potongan brunoise.
Macedoine juga bisa disebut dengan potongan dice atau cube.
Potongan berbentuk dadu dengan ukuran 1 cm x 1 cm x 1 cm ini sering digunakan dalam salad buah.
7. Paysanne
Potongan dengan bentuk kotak tipis ini sering digunakan untuk isi sup.
Bahan yang biasa diperlakukan seperti ini adalah wotel dan kentang namun tidak menutup kemungkinan untuk bahan yang lain.
Ukuran dari potongan paysanne adalah 1 x 1 cm.
(Baca juga: Ini 7 Alasan Menakjubkan Makan Mentimun Setiap Hari, Bukan Hanya Bikin Kurus!)
(Baca juga: Datang ke Indonesia, David Beckham Diundang Makan Sate dan Nasi Goreng Oleh Menpora )
8. Chopped
Chop bisa juga diartikan dengan mencincang.
Bentuk potongannya tidak beraturan atau berbentuk cincangan, baik halus ataupun kasar.
Cara ini biasanya dilakukan untuk mencincang bawang bombay atau bawang putih.
9. Chiffonade
Trik Menghilangkan Henna di Kulit Lebih Cepat, Gosok dengan 1 Bahan di Dapur Ini
KOMENTAR