Kalau direbus, ikan dimasak dulu dengan bumbu sampai matang, baru kemudian dibungkus daun.
Cara ini biasanya digunakan untuk jenis pepes Sunda nih, Sase lovers.
Nah, cara kedua ini yang ternyata sering menyebabkan pepes ikan jadi hancur saat matang.
Kalau hancur, tentu ikan jadi sulit dipindahkan ke daun pisang untuk kemudian di bakar.
Makanya, yang bisa kita lakukan adalah menambahkan ragi ke dalam bumbu ikan.
Kenapa?
Ya, ragi instan yang biasanya kita gunakan untuk membuat roti bisa membantu pepes ikan untuk tidak mudah hancur, loh.
Tenang, rasa ragi tidak akan merubah kenikmatan pepes.
Caranya:
1. Cukup campur ragi ke dalam bumbu halus untuk pepes.
Baca Juga: Tips Memilih Ikan Pindang Besek yang Tidak Mengandung Pengawet, Begini Cara Ceknya
7 Manfaat Minum Air Dingin yang Jarang Orang Tahu, Selema Ini Sering Dikira Bikin Batuk
KOMENTAR