SajianSedap.com - Para orang tua dan Pemerintah kini harus berhadapan dengan stunting.
Stunting adalah hal yang tak boleh disepelekan.
Karena stunting bisa terjadi pada siapa saja.
Maka dari itu, penting mencegah kondisi ini sejak dini.
Pencegahan stunting gencar dilakukan Pemerintah bahkan sampai ke pelosok daerah.
Pemerintah Indonesia telah berkomitmen untuk menurunkan angka stunting di Indonesia.
Salah satunya dengan mengeluarkan Perpres Nomor 72 tahun 2021 Tentang Percepatan Penurunan stunting.
Yang berisi 5 pilar dengan salah satunya adalah peningkatan ketahanan pangan dan gizi pada tingkat individu, keluarga dan masyarakat.
Tak cuma Pemerintah, masyarakat diminta mengetahui cara ampuh mencegah stunting.
Salah satu faktor penyebab terjadinya stunting adalah rendahnya tingkat asupan gizi baik pada ibu hamil maupun anak.
Seperti yang kita ketahui makanan bergizi tidak harus didapatkan dari makanan yang benilai mahal atau berbahan import.
Baca Juga: Semarakan Hari Gizi Nasional, Royco Gaungkan Program Nutrimenu untuk Menekan Stunting Di Indonesia
Artikel ini merupakan bagian dari Lestari, program KG Media yang merupakan suatu rencana aksi global, bertujuan untuk menghapus kemiskinan, mengurangi kesenjangan dan melindungi lingkungan.
KOMENTAR