Melansir dari Kompas.com, ini dia hal yang harus dilakukan saat terjadi gempa bumi.
1. Tenang dan jangan panik
Jika terjadi gempa bumi, penting untuk menjaga diri kita agar tetap tenang.
Jika kita tenang dan tidak panik, kita akan bisa berpikir jernih mengenai tindakan apa yang harus dilakukan.
2. Segera keluar dari gedung
Jika memungkinkan, Anda bisa sesegera mungkin keluar dari rumah atau gedung yang sedang Anda diami.
Jika menggunakan tangga darurat, ada beberapa hal yang perlu Anda perhatikan.
Pertama, berpeganglah pada sisi tangga, kedua, jangan berlari.
Berlari bisa meningkatkan resiko terjatuh saat sedang menuruni tangga.
3. Jangan gunakan lift
Source | : | Kompas.com,kemenkeu.go.id |
Penulis | : | Hani Arifah |
Editor | : | Virny Apriliyanty |
KOMENTAR