Siapa sangka, 3 bumbu dapur ini ternyata bisa membantu menurunkan gula darah kita.
Jadi anda tidak perlu terlalu bergantung pada obat dokter ya.
Berikut ini 3 bumbu dapur yang terbukti efektif menurunkan gula darah secara alami.
Biji ketumbar
Biji ketumbar adalah rempah yang biasa dipakai untuk bumbu masakan Asia.
Bumbu dapur ini juga efektif menurunkan gula darah penderita diabetes.
Mengutip Organic Facts, bau biji ketumbar berasal dari antioksidan dan minyak atsirinya, yang meliputi asam linoleat, asam oleat, linalool, alpha-pinene, dan terpene.
Biji ketumbar adalah rempah kaya nutrisi yang mengandung serat, antioksidan, vitamin B, vitamin C, kalium, tembaga, magnesium, mangan, seng, zat besi, dan kalsium.
Melansir Healthline, gula darah tinggi merupakan faktor risiko diabetes tipe 2.
Manfaat biji ketumbar baik dalam bentuk ekstrak dan minyak semuanya bisa membantu menurunkan gula darah.
Faktanya, orang yang memiliki gula darah rendah atau sedang mengonsumsi obat diabetes berhati-hati dengan ketumbar karena sangat efektif dalam menurunkan gula darah.
Trik Menghilangkan Henna di Kulit Lebih Cepat, Gosok dengan 1 Bahan di Dapur Ini
Source | : | kontan |
Penulis | : | Marcel Mariana |
Editor | : | Raka |
KOMENTAR