7. Menjaga jantung tetap sehat
Air kunyit sebelum tidur juga dapat membuat jantungmu tetap sehat.
Kunyit akan menahan pelepasan sitokin dalam tubuh.
Sitokin adalah zat yang berhubungan dengan peradangan dan penyakit kardiovaskular.
Minum air kunyit setiap malam dapat membantu mengurangi risiko dan masalah jantung.
8. Cegah Alzheimer
Curcumin membantu mengurangi kemungkinan beberapa kondisi neurodegeneratif.
Kekuatan antioksidan dan anti inflamasinya dapat mengurangi kerusakan sel, peradangan, dan endapan atau plak amiloid yang terjadi pada kondisi ini.
Mengonsumsi curcumin secara teratur dapat mencegah beberapa perubahan protein terkait usia yang terkait dengan neurodegenerasi.
Itu dia 8 manfaat minum air kunyit sebelum tidur untuk kesehatanmu.
Jadi, tak ada salahnya untuk mencoba secangkir air kunyit sebelum tidur mulai dari malam ini!
Baca Juga: Kuku Jamuran Bikin Jijik, Ternyata Bisa Dihilangan Pakai Kentang dan Kunyit, Aturan Pakainya Begini
Artikel telah ditayangkan di sonora.id dengan judul, 8 Manfaat Minum Air Kunyit Sebelum Tidur untuk Kesehatan, Bisa Buat Tidur Nyenyak, Lho!
Source | : | Sonora.ID |
Penulis | : | Marcel Mariana |
Editor | : | Raka |
KOMENTAR