Hal ini diungkap oleh sosok celebrity Chef ternama, Chef Edwin Lau.
Edwin Lau dikenal sebagai salah satu chef yang aktif di instagram.
Ia pun tak sungkan membagikan beragam tips dalam memasak di akun instagramnya.
Lewat instagramnya, Ia sering membagikan tips memasak hingga menu diet ketogenik yang sedang trend belakangan.
Ayah satu anak ini bahkan sering juga memberikan fakta-fakta soal dunia kuliner dari pengalamannya sebagai koki selama 19 tahun.
Nah, baru-baru ini, Chef Edwin membuka topik soal cara salah memasak nasi merah dengan banyak air.
Ia menyebut kalau memasak beras merah sampai pulen justru membuat gizinya jadi sama seperti beras putih.
Bahkan, kalorinya pun bisa jadi lebih tinggi lagi, lo.
"Beras merah 'pulen' sama aja kaya makan nasi putih!
Malahan, beras merah memiliki nilai kalori yg lebih tinggi daripada beras putih."
Hal ini bisa terjadi jika kita memask beras merah dengan banyak sekali air.
Bahkan, banyak orang yang sampai merendam dulu beras merah sebelum dimasak.
Penulis | : | Virny Apriliyanty |
Editor | : | Virny Apriliyanty |
KOMENTAR