Hal ini patut dicurigai karena tidak jelas mengenai bahan yang digunakan.
3. Warna dan tekstur daging
Kemudian warna daging dan selongsong hampir sama, yakni jinggaa kemerahan mencolok.
Tekstur daging sosis juga membal dan sangat kenyal.
Tekstur yang membal dan terlalu kenyal juga terindikasi bahwa sosis memiliki kandungan pengawet terlalu banyak.
Saat dipotong tekstur daging juga sangat licin dan halus tanpa pori-pori.
Artikel berlanjut setelah video berikut.
Baca Juga: Kita Bisa Olah Kentang Jadi Menu Menarik Dengan Resep Kentang Goreng Parut Sosis Ini, Lo!
4. Luntur saat dimasak
Selain itu, saat dimasak biasanya sosis berbahaya warnanya luntur.
Selain perlu waspada soal sosis berbahaya yang mengandung bahan kimia berbahaya, menyimpan sosis juga tidak boleh sembarangan.
Penulis | : | Laksmi Pradipta Amaranggana |
Editor | : | Raka |
KOMENTAR