Dikutip dari Mstar, Dr Fatimah Salim yang juga seorang ahli kimia asal Malaysia, berbagi tips dan trik tentang cara membersihkan talenan tanpa harus mengikis alat tersebut.
Dr Fatimah berbagi kiat sederhana untuk membersihkan papan potong jenis plastik melalui laman Facebooknya.
Cara Membersihkan Noda di Talenan Plastik
Menurutnya, bahan utama yang diperlukan untuk membersihkan alat adalah cairan pemutih Clorox.
Langkah-langkahnya mudah diikuti, kok!
Begini caranya:
1. Lap permukaan yang perlu dibersihkan dengan lap kering bersih.
2. Tuang cairan pemutih Clorox secara perlahan-lahan di atas papan telenan yang kotor.
Pastikan semua permukaan yang mengandung kotoran membandel terkena cairan dengan benar dan rata.
Saat menuangkan cairan, Anda tidak perlu banyak menuangkan cairan pemutih ini.
KOMENTAR