Yang wajib ada adalah bawang merah dan bawang putih iris.
Jumlahnya pun boleh banyak, lo.
Makin banyak, aromanya pun makin menutupi aroma amis ikan sarden.
Selain itu, tambahkan juga cabai dan tomat, supaya rasanya makin nikmat.
Baca Juga: Resep Sarden Goreng Tepung Enak, Kreasi Ikan Goreng Praktis yang Tak Membosankan
2. Tumis Bumbu Sampai Harus Betul
Jadi, pertama-tama tumis dulu bawang merah dan bawang putih iris di dalam minyak panas.
Tunggu sampai harum aromanya dan warnanya mencokelat, baru masukkan cabai.
Kalau ingin agak pedas, cabai boleh ditumis dulu sebentar sebelum dimasukkan sarden kaleng.
Dengan begini, aroma pedas cabai akan semakin terasa.
Source | : | GridPop.ID |
Penulis | : | Gusthia Sasky T |
Editor | : | Gusthia Sasky T |
KOMENTAR