5. Istirahat
Dengan kesibukan sehari-hari, sering kali menjadi tantangan untuk meluangkan waktu untuk bersantai.
Jika Anda sedang merasa tidak enak badan dengan pilek atau pilek, cobalah istirahat agar bisa mempercepat proses pemulihan Anda.
Usahakan untuk tidur lebih awal, mandi air panas, dan minum banyak cairan.
Cara Meredakan Pilek dengan Bawang Merah
Hal ini diungkap dalam acara Ayo Hidup Sehat di kanal Youtube lifestyleOne.
Saat sudah muncul tanda-tanda flu, langsung membakar 3 siung bawang merah.
Agar sedap dimakan, potong kecil-kecil bawang merah bakar dan dicampurkan dengan makanan apapun yang dikonsumsi.
Atau, bisa saja dimakan biasa tanpa dicampurkan ke makanan jika suka.
Lendir-lendir yang menyumbat di tenggorokan dan hidung langsung keluar semua.
Bagaimana? mudah bukan?
Bahan alami tentunya lebih aman dibandingkan obat.
Namun perlu kesabaran dan ketelatenan untuk melakukan pengobatan di rumah dengan bahan alami.
Semoga bermanfaat ya Sase Lovers!
Artikel ini telah tayang di GridHealth.id dengan judul 6 Cara Nyaman Mengtatasi Hidung Tersumbat dan Aneka Penyebabnya
Source | : | Gridhealth.id |
Penulis | : | Idam Rosyda |
Editor | : | Raka |
KOMENTAR