SajianSedap.com – Siapa sih yang tak kenal dengan jenis umbi-umbian satu ini.
Singkong dikenal sebagai makanan pengganti nasi bersamaan dengan kentang.
Selain sebagai pendamping nasi, singkong juga dapat diolah menjadi berbagai macam panganan seperti keripik singkong.
Kandungan gizi yang terdapat dalam singkong juga cukup banyak.
Umbi-umbian yang satu ini mengandung tinggi karbohidrat, kalori, vitamin, dan mineral utama.
Anda akan mendapatkan banyak manfaat jika mengonsumsi singkong.
Namun tahukah Anda, singkong ternyata tidak boleh diolah sembarangan.
Jika tidak beruntung, singkong bisa berbahaya bagi tubuh.
Simak apa saja dampak singkong bagi tubuh jika diolah secara tidak tepat.
Trik Menghilangkan Henna di Kulit Lebih Cepat, Gosok dengan 1 Bahan di Dapur Ini
Penulis | : | Laksmi Amaranggana |
Editor | : | Raka |
KOMENTAR