4. Supaya Minyak Tidak Menyiprat
Pada dasarnya, minyak menyiprat saat menggoreng ikan terjadi lantaran kondisi ikan yang sangat basah.
Karena itu, sebaiknya ikan jangan dibumbui dengan bahan-bahan yang terlalu basah misalnya air asam jawa.
Ikan baiknya hanya dibumbui bahan kering seperti garam, lada dan gula.
Kecap asin pun masih oke karena penggunannya yang tidak sebanyak air asam jawa.
Selain itu, pastikan kita meniriskan ikan dengan betul setelah mencucinya.
Mau lebih amanlagi? Tinggal tutup wajan penggorengan selama menggoreng ikan.
Hasilya, ikan goreng tidak akan menyipratkan minyak lagi, deh.
Baca Juga: Dibandrol Murah Meriah! Terungkap 4 Manfaat Ikan Patin untuk Wanita, Pejuang Diet Wajib Baca!
KOMENTAR