Bahan Saus:
50 gram margarin
1 buah bawang bombay, iris panjang
2 siung bawang putih, cincang kasar
3 sendok makan kecap inggris
1 1/2 sendok makan kecap manis
1/4 sendok teh merica bubuk
1/4 sendok teh garam
1/2 sendok teh gula pasir
50 ml air
1 batang daun bawang, diiris miring
2 buah jeruk limau, diambil airnya
Cara Membuat Ikan Goreng Mentega:
1. Lumuri ikan bersama air jeruk, garam, dan merica. Diamkan 15 menit. Goreng sampai matang. Sisihkan.
2. Saus, panaskan margarin. Tumis bawang bombay dan bawang putih sampai harum. Masukkan ikan. Aduk rata.
3. Tambahkan kecap Inggris, kecap manis, merica bubuk, garam dan gula pasir. Aduk rata. Tuang air. Aduk sampai mendidih. Tambahkan daun bawang dan air jeruk limau. Aduk rata.
NEXT: IKAN GORENG TEPUNG
2. Ikan Goreng Tepung
Waktu: 50 Menit
Sajian: 5 Porsi
Bahan:
2 ekor gurame ukuran sedang, fillet, potong kotak-kotak
2 sendok teh air jeruk nipis
1/2 sendok teh garam
1/4 sendok teh merica bubuk
700 ml minyak untuk menggoreng
Trik Menghilangkan Henna di Kulit Lebih Cepat, Gosok dengan 1 Bahan di Dapur Ini
Source | : | SajianSedap.com |
Penulis | : | Tazkiya |
Editor | : | Virny Apriliyanty |
KOMENTAR