Tinggal di kampung halaman
Sebelum meninggal, pasca-masa kejayaannya meredup, Eddy Gombloh , pelawak kawakan yang kerap berperan sebagai sosok orang bodoh dalam sejumlah film.
Dilansir dari Kompas.com, Ia bahkan memilih hidup sederhana di Tempel, Pekem, Sleman, Yogyakarta.
"Tahun 2006, saya pindah dari Jakarta ke Yogyakarta. Saya beli rumah di Pakem, Sleman, ini," ujar Eddy Gombloh, Selasa (7/7/2015).
Pilihannya untuk menghabiskan hari tua di Yogyakarta berawal ketika dia bersama rekan-rekannya memberikan bantuan untuk korban gempa Bantul pada 2006 silam.
Ketika melewati daerah Turi, Sleman, Gombloh merasakan suasana yang nyaman dan tenang.
Dia lantas menaruh harapan bahwa suatu saat akan tinggal di daerah itu.
Artikel berlanjut setelah video berikut ini.
Baca Juga: Sebuah Penelitian Buktikan Jus Buah Dapat Tingkatkan Risiko Kanker, Ini Alasannya
Source | : | Kompas.com |
Penulis | : | Raka |
Editor | : | Raka |
KOMENTAR