Jika tidak, tentu hasil masakan tidak akan sesuai dengan harapan.
Lain kata, akan sangat percuma membeli daging potongan mahal atau premium apabila mengolahnya tidak sesuai.
Simak tips selengkapnya di bawah ini, yuk!
Baca Juga: Resep Daging Sapi Panggang Merica Hitam Enak, Cuma Butuh 6 Bahan Saja
Cara Memilih Daging Sapi
Daging sapi yang baik memiliki warna merah segar.
Jika warnanya pucat, tentu ia sudah tidak segar lagi.
Warna merah ini menandakan bahwa rentang waktu dari masa pemotongan sapi hingga sampai di pusat perbelanjaan itu tidaklah lama.
Baca Juga: Resep Daging Sapi Lada Hitam Ala Resto yang Lezat Kini Bisa Disajikan di Rumah
Penulis | : | Lena Astari |
Editor | : | Lena Astari |
KOMENTAR