6 butir bawang merah, dibakar
4 siung bawang putih, dibakar
3 buah cabai merah, dibakar
2 buah cabai rawit, dibakar
Cara Membuat Pindang Tenggiri Pedas:
1. Lumuri ikan dengan 2 sendok teh air jeruk nipis dan 1 sendok teh garam. diamkan 15 menit.
2. Panaskan minyak. Tumis bumbu tumbuk kasar, daun jeruk, daun salam, serai, dan jahe sampai harum.
3. Masukkan ikan tenggiri. Aduk sampai berubah warna. Tambahkan tomat cabai hijau, dan cabai rawit. Aduk sampai layu.
4. Masukkan air, kecap manis, gula, garam, dan air asam. Masak sampai matang.
Baca Juga : Kepingin Sarapan Khas Amerika? Langsung Saja Sajikan Burrito Beef Brocoli
Baca Juga : Menu Bekal dan Sarapan Besok Pasti Jadi Tampil Beda Dengan Chow Mien
Penulis | : | Dwi |
Editor | : | Virny Apriliyanty |
KOMENTAR