SajianSedap.grid.id – Ikan pindang adalah ikan tongkol yang dijadikan pindang sehingga rasanya lebih asin dan lebih aromatik.
Ikan pindang ini bisa dengan mudah kita temukan di pasaran, di penjual ikan cue.
Harganya pun murah, tapi rasanya enak dan gurih luar biasa.
Apalagi kalau kita masak dengan resep tumis pindang daun jeruk ini.
Keluarga pasti rebutan.
Durasi: 45 Menit
Sajian: 4 Porsi
Bahan:
400 gram ikan pindang, suwir kasar
8 lembar daun jeruk, buang tulang daunnya, iris tipis
1 1/2 sendok teh garam
2 sendok teh gula merah
Trik Menghilangkan Henna di Kulit Lebih Cepat, Gosok dengan 1 Bahan di Dapur Ini
Penulis | : | Dwi |
Editor | : | Virny Apriliyanty |
KOMENTAR