SajianSedap.grid.id - Kanker masih menjadi penyakit dengan angka kejadian yang tinggi di dunia.
Banyak faktor risiko seseorang bisa terkena kanker, salah satunya gaya hidup.
Kanker dianggap sebagai salah satu penyakit yang menakutkan.
Pasalnya, hingga kini kanker belum diketahui penyebabnya dengan jelas.
Pengobatan dan perawatan yang menghabiskan biaya sangat besar, sering kali menimbulkan stres pada pasien dan keluarganya.
Ada empat faktor risiko penyakit kanker, diantaranya faktor genetik, faktor lingkungan atau karsinogen, seperti radiasi, cemaran zat kimia, virus, hormon, dan sebagainya. Selain itu faktor gaa hidup, seperti merokok, kelebihan lemak, makanan berpengawet, minuman beralkohol, dan lainnya, serta stres.
Meski begitu, banyak penderita kanker yang tak menyadari dirinya terserang kanker.
Penulis | : | Virny Apriliyanty |
Editor | : | Virny Apriliyanty |
KOMENTAR