BACA JUGA: Ini Dia Perbedaan Hasil dalam Membuat Bakwan Goreng dengan Jenis Tepung Berbeda!
Sambal Goreng
Saat Lebaran nanti, sambal goreng hadir untuk memberi rasa pedas pada hidangan ketupat.
Karena itu, ada baiknya kita membuat sambal goreng yang sedikit pedas supaya menyeimbangkan rasa gurih dan manis dari hidangan lainnya.
Jadinya, ketupat tidak terasa enek walau dimakan dalam jumlah banyak.
Sambal goreng terdiri dari ketang dan hati sapi.
Tapi, pada resep ini kami tambahkan juga krecek dan petai supaya rasanya makin lengkap.
Sambal goreng bukanlah hidangan yang bisa disetok.
Jadi, sebaiknya buat sehari sebelum Lebaran.
Setok saja tumisan bumbunya dari sekarang.
Supaya nanti tinggal memasukan aneka bahan dan tersajilan sepiring Sambal Goreng untuk lauk Lebaran.
BACA JUGA: Pantas Saja Makan Malam Jadi Lahap, Rupanya Cah Caisim Telur Ini Ada Di Meja Makan
BACA JUGA: Mau Nastar Yang Berbeda? Contek 5 Resep Variasi Nastar Yang Tak Kalah Lezat Ini
Trik Menghilangkan Henna di Kulit Lebih Cepat, Gosok dengan 1 Bahan di Dapur Ini
Penulis | : | Editorial Sajian Sedap |
Editor | : | Editorial Sajian Sedap |
KOMENTAR