Salah satu yang bisa ditemukan di Indonesia adalah beef bacon yang terbuat dari daging sapi.
Karena bentuknya yang sama-sama tipis dan panjang dan melalui proses pengasapan, maka diberi nama bacon juga.
Tapi beef bacon 100% dibuat dari daging sapi tanpa campuran daging babi.
Warnanya pun lebih cokelat kemerahan dibanding pork bacon atau bacon daging babi yang warna dagingnya lebih merah muda.
Ada juga versi daging ayam yang menjadi chicken bacon.
Dagingnya berwarna cokelat dan lebih mulus karena tidak ada serat seperti pada daging sapi dan babi.
(Baca juga: Hindari 6 Kesalahan Ini Kalau Mau Cake Kukus Sukses Layaknya Buatan Bakery)
(Baca juga: Faktanya Perempuan Gemuk Justru Lebih Menyenangkan Sebagai Pasangan)
Untuk itu, pastikan jangan sampai kita salah beli saat belanja.
Lihat baik-baik kemasan bacon, apakah tertulis pork, beef, atau chicken.
Artikel berlanjut setelah video di bawah ini.
Trik Menghilangkan Henna di Kulit Lebih Cepat, Gosok dengan 1 Bahan di Dapur Ini
Penulis | : | Sajian Sedap |
Editor | : | Sajian Sedap |
KOMENTAR