Campur ½ sendok teh air jeruk lemon, 1/4 sendok teh garam, 1/8 sendok teh merica, 1 sendok makan kecap manis, 2 sendok makan saus hoisin dan 1 sendok makan saus tiram.
Campur 5 buah paha ayam yang diris serong tipis, 1 buah bawang bombay iris panjang dan saus.
(Baca juga: Jangan Sampai Lakukan! Kesalahan Mencuci Ini Malah Bikin Piring Makin Kotor)
(Baca juga: Yakin Deh, Makan Nasi Pasti Nambah Terus Karena Nikmatnya 5 Resep Serba Ikan Asin Jambal Ini)
Panggang Sampai Matang
Taruh di atas loyang yang dialasi aluminium foil yang sudah diolesi minyak.
Oven dengan api bawah 180 derajat Celsius 30 menit sampai matang.
(Baca juga: Ayam Suwir Petai, Ide Makan Siang yang Super Menggiurkan)
(Baca juga: Wow, Dim Sum Siomay Ekonomis Ini Mudah Banget Dibuat!)
Penulis | : | Virny Apriliyanty |
Editor | : | Virny Apriliyanty |
KOMENTAR