Tapi perlu diperhatikan, bahan tambahan harus dibuat sehalus mungkin agar tidak membuat adonan jadi basah dan tidak bisa kering.
Untuk taburan, pilihlah taburan yang kering seperti gula tepung atau bubuk perasa ketang.
Selain itu, penting untuk tidak membalut sus dengan topping saat masih panas.
Penyimpanan Kering
Sus wajib disimpan dalam wadah kering kedap udara agar kerenyahannya bisa bertahan lama.
Nah itu dia tips lengkap membuat sus kering agar renyah mulai dari pengovenan, topping sampai penyimpanan.
Sus kering ini bisa jadi kue kering yang cocok untuk camilan sampai juga hantaran untuk kerabat.
Baca juga:
Super Mudah Membuat Puding Karang Kekinian Yang Membutuhkan 7 Bahan Saja
5 Gorengan Paling Disuka Di Restoran Jepang Ini Cocok Jadi Lauk & Bekal
Tumis Tahu Pedas Ini Bisa Dibuat Dalam 20 Menit Saja
Cara Membuat Singkong Goreng Empuk Kesukaan Semua Orang
Mau Makan Siang Sederhana Tapi Lezat? Ikuti Resep Telur Kembang Tahu Wijen Ini
Penulis | : | Virny Apriliyanty |
Editor | : | Virny Apriliyanty |
KOMENTAR