“Sebenarnya petis udang itu warnanya beda-beda ya, ada yang hitam legam dan ada yang merah kehitam-hitaman. Namun, kalau memilih petis udang khas Surabaya sebaiknya yang hitam.” tuturnya.
Selain itu, Faizul menambahkan kalau petis tidak semuanya hitam. Ada juga yang berwarna agak merah.
“Petis itu enggak semuanya berwarna hitam. Ada juga yang warnanya agak merah, tapi bahannya bukan dari sari udang melainkan dari sari ikan yang berasal dari Madura.” jelasnya.
Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul 3 Cara Pilih Petis Udang yang Enak, Liat dari Teksturnya
Baca Juga: 3 Cara Memilih Petis Udang yang Enak dan Berkualitas, Pilih yang Berwarna Hitam Karena Hal Ini
Source | : | Kompas |
Penulis | : | Amelia Pertamasari |
Editor | : | Raka |
KOMENTAR