SajianSedap.com - Punya food chopper di rumah?
Food chopper atau pemotong bahan-bahan masakan ini dimaksudkan untuk memudahkan kita menyediakan bahan masakan.
Tinggal dimasukan ke alat, bahan masakan yang akan kita masak akan terpotong dengan halus.
Nah, selayaknya perabot rumah tangga lain, chopper juga perlu diberi perawatan, nih.
Bagaimana tidak, hal tersebut agar alat cacah ini bisa awet dan punya umur pemakaian lebih panjang.
Bukan hanya itu saja, perawatan chopper perlu dilakukan agar terhindar dari jamur dan bau tidak sedap.
Merawat chopper yang umumnya dipakai untuk menggiling makanan terbilang sederhana dan mudah.
Maka dari itu, yuk simak lima cara merawat chopper di rumah agar tidak cepat rusak seperti melansir dari Tribunshopping.com:
Merawat chopper perlu dilakukan agar alat dapur satu ini awet dan tahan lama.
Sebagai langkah nyata, pastikan untuk segera membersihkan chopper setelah dipakai.
Dengan rutin membersihkannya, chopper dapat lebih higienis.
Baca Juga: Rekomendasi 3 Mini Chopper Bumbu Dibawah Rp 150 Ribu, Gak Perlu Ribet Nguleg
Trik Menghilangkan Henna di Kulit Lebih Cepat, Gosok dengan 1 Bahan di Dapur Ini
KOMENTAR