Baca Juga: Daftar Makanan Dan Minuman yang Sebaiknya Tidak Diletakkan Di Pintu Kulkas, Apa Saja?
Cabai rawit menjadi salah satu rempah-rempah yang disukai orang Indonesia.
Rasa pedasnya memang memberikan kenikmatan lebih pada makanan.
Selain itu, cabai rawit juga mengandung capsaicin, yang membantu tubuh merangsang sekresi serta melindungi selaput lendir dari saluran pernapasan bagian atas dan bawah.
Itu dia daftar makanan yang bisa kita andalkan untuk membersihkan paru-paru dari polusi udara.
Semua makanan ini tidak sulit kita temukan kan sase lovers?
Bahkan beberapa di antaranya sudah tersedia di dapur kita.
Penulis | : | Dok Grid |
Editor | : | optimization |
KOMENTAR