SajianSedap.com - Santan memang jadi salah satu bahan baku andalan para ibu rumah tangga.
Jika di makan di warung makan sampai restoran, makanan olahan santan juga laris manis.
Ditambah lagi sekarang ada kemasan instan yang semakin memudahkan waktu dalam memasak.
Hanya saja, banyak para ibu rumah tangga memilih memeras santan sendiri.
Diharapkan hasilnya lebih segar dan juga lebih banyak.
Hanya saja, memeras santan juga penting memperhatikan air yang akan digunakan.
Karena ini penting untuk menjaga kesegaran dari santan.
Untuk memeras santan kita memang membutuhkan bantuan air.
Namun, air mana yang biasa Anda gunakan?
Air panas atau air suhu biasa?
Ternyata keduanya punya perbedaan yang jauh berbeda, lo.
KOMENTAR