SajianSedap.com - Resleting jadi penutup yang sering kita temukan diberbagai barang.
Mulai dari pakaian, jaket, celana jeans, tas, koper dan sebagainya.
Namun, resiko barang-barang yang memiliki resleting tersebut adalah sering rusak atau terpisah, nih.
Pernahkah kamu alami resleting terpisah saat akan menggunakannya?
Atau sekarang sedang mengalaminya?
Ritsleting yang rusak dan terlepas memang menjengkelkan saat berada di pakaian atau tas yang sering digunakan.
Tapi tenang, cara mengatasi resleting yang rusak atau terpisah ini sangat mudah, kok!
Mengutip dari diyjoy.com, Rabu (22/2/2023), Science Sir di YouTube mendemonstrasikan cara memperbaiki ritsleting dengan mudah menggunakan tang.
Namun sebelum itu, apa sih penyebab ritsleting jadi mudah terpisah?
Ternyata hal ini bisa terjadi karena penggunaan yang kuat hingga menyebabkan ritsleting menjadi tidak berfungsi.
Alhasil ritsleting akan kehilangan kemampuannya untuk membukanya.
Baca Juga: Tips Mengatasi Resleting Tas Ransel yang Macet, Cukup Ikuti 3 Trik ini
Trik Menghilangkan Henna di Kulit Lebih Cepat, Gosok dengan 1 Bahan di Dapur Ini
KOMENTAR