Lakukan secara rutin untuk mendapat hasil yang maksimal.
Semangka mampu atasi keriput di wajah karena memiliki banyak kandungan.
Kandungan yang terdapat pada semangka diantaranya B1, B2, B12, dan vitamin C yang bermanfaat bagi kulit wajah.
Caranya, tumbuk secara halus buah semangka kemudian peras dan ambil airnya.
Simpan perasan air semangka di kulkas selama 24 jam.
Oleskan secara rutin pada daerah kerutan.
Kombinasi kedua bahan alami ini bermanfaat untuk mempercepat regenearsi kulit serta membuat kulit tampak lebih bersih dan cerah.
Campurkan dua bahan ini secukupnya.
Kemudian oleskan di wajah pada area sekitar kerutan.
Lakukan dua atau tiga kali seminggu secara rutin untuk hasil yang maksimal.
KOMENTAR