Cara menggunakannya gampang banget.
- Siramkan pemutih ke noda menghitam.
- Diamkan beberapa saat.
- Sikat lubang kloset sampai bersih.
Nah itu dia cara membersihkan noda hitam di lubang kloset.
Sekarang Sase Lovers bisa melakukannya di rumah.
Apalagi modalnya cuma cuka atau pemutih yang sudah pasti tersedia di rumah.
Selamat mencoba ya.
Artikel ini pernah tayang di Kompas.com dengan judul Kenapa Ada Noda Lingkaran Hitam di Mangkuk Kloset
Baca Juga: Cara Merontokkan Kerak Hitam Gosong di Setrikaan, Cukup Pakai 4 Bahan ini
Tips Masak Rendang Jengkol Super Empuk dan Legit, Perhatikan Langkah-langkahnya
Penulis | : | Laksmi Pradipta Amaranggana |
Editor | : | Raka |
KOMENTAR