Seiring waktu, endapan air sadah akan mulai menumpuk di sekitar dudukan dan tepi kloset.
Endapan air keras menyediakan permukaan yang tidak licin untuk limbah dan kotoran lainnya.
Akhirnya kotoran akan terus menumpuk.
Kotoran tidak akan mengalir semuanya ke saluran pembuangan setiap kali menyiram kloset.
Jadilah kerak hitam yang ada di lubang kolset.
Nah kalau penyebabnya air sadah, Anda bisa menggunakan cuka.
Cara menggunakannya sangat mudah.
- Siramkan cuka ke daerah noda hitam.
- Diamkan beberapa saat.
- Kemudian sikat noda sampai bersih.
Baca Juga: Cara Merontokan Kerak Hitam pada Setrika Uap, Siapkan 7 Bahan Rumahan ini
Penyebab kedua adanya noda hitam di lubang toilet adalah karena jamur dan lumut.
Tips Masak Rendang Jengkol Super Empuk dan Legit, Perhatikan Langkah-langkahnya
Penulis | : | Laksmi Pradipta Amaranggana |
Editor | : | Raka |
KOMENTAR