Bahan alami selanjutnya yang bisa digunakan adalah daun pandan.
Aroma daun pandan memang terkenal enak.
Tapi aroma ini justru membuat kelabang tidak nyaman dan cenderung menghindarinya.
Caranya sangat mudah!
- Cukup iris daun pandan ke dalam beberapa mangkuk.
- Lalu, letakkan mangkuk tersebut di area yang dimasuki kelabang, khususnya area lembab.
Nah itu dia cara mengusir kelabang dari kamar mandi.
Sekarang Anda bisa coba di rumah.
Baca Juga: Cara Menghilangkan Bau Got di Kamar Mandi Cukup Siram dengan 2 Bahan Dapur ini
Penulis | : | Konten Grid |
Editor | : | Grid Content Team |
KOMENTAR