SajianSedap.com - Siapa di sini yang punya kebiasaan memencet jerawat?
Biasanya, jerawat dipencet karena rasanya ingin cepat-cepat sembuh.
Tapi pernahkah Anda bertanya-tanya, bolehakah memencet jerawat?
Nah, pertanyaan ini ternyata lazim dipertanyakan wanita, tapi tak banyak yang tahu jawabannya.
Seorang dokter kecantikan pun buka suara membongkar jawaban soal memencet jerawat ini.
Ternyata, memang ada hal yang harus kita tahu sebelum memencet jerawat.
Yuk, simak bersama.
Efek Memencet Jerawat
Jerawat adalah masalah kulit yang kerap dialami oleh banyak orang, terutama remaja.
Selain menimbulkan rasa tidak nyaman, kehadiran jerawat terkadang bisa juga merusak rasa percaya diri.
Oleh karena itu, banyak orang akhirnya "gatal" ingin memencet jerawat dengan harapan bisa segera menghilangkannya dari wajah.
Tapi hal itu ternyata malah bisa memperparah keadaan.
Penulis | : | Virny Apriliyanty |
Editor | : | Virny Apriliyanty |
KOMENTAR