SajianSedap.com - Bagi Anda yang sering mencuci di rumah, masalah noda kerap jadi hal yang memusingkan.
Anda harus melakukan pekerjaan ekstra untuk menghilangkan noda pada pakaian ini.
Salah satu noda yang sulit dihilangkan adalah noda karat.
Biasanya noda karat ini muncul jika Anda kerap menggantungkan baju di gantungan pakaian dalam waktu yang lama.
Hal ini membuat karat muncul karena kondisi lembab.
Selai itu, material baju yang terdapat logam, juga memicu timbulnya karat.
Untuk menghilangkan noda karat di baju ini tak bisa dengan disikat atau digosok saja.
Tapi Anda tak perlu khawatir, karena 2 bahan dapur ini bisa membantu Anda menghilangkan noda karat di baju.
Apa saja bahannya? berikut ulasan lengkapnya.
Cara Membersihkan Noda Karat di Baju
Untuk membersihkan noda karat di baju, Anda tak perlu bayar mahal ke laundry.
Source | : | Kompas |
Penulis | : | Idam Rosyda |
Editor | : | Idam Rosyda |
KOMENTAR