SajianSedap.com - Bagi Anda yang sering berkendara dengan sepeda motor, pasti sering menemukan baju Anda terkena noda oli bukan?
Noda oli ini kerap menempel terutama di bagian baju bawahan.
Bagi yang sering mengendarai motor terutama motor bebek, noda oli pada baju ini bahkan sudah jadi langganan.
Tidak mengherankan, jika ada saja noda yang menempel di baju Anda saat dicuci.
Untuk menghilangkan noda oli ini pun penggunaan deterjen kerap tidak mempan.
Alih-alih bersih, noda oli malah makain menyebar.
Nah, ternyata penggunaan deterjen bukan cara yang tepat untuk membersihkan noda oli.
Anda bisa menggunakan lidah buaya dan sabun cuci piring untuk menghilangkan noda oli ini.
Lalu bagaimana caranya membersihkan noda oli dengan lidah buaya dan sabun cuci piring ini? berikut ulasannya.
Cara Membersihkan Noda Oli di Baju
Tak perlu bingung jika baju Anda terkena noda oli.
Source | : | Kontan.co.id |
Penulis | : | Idam Rosyda |
Editor | : | Idam Rosyda |
KOMENTAR