4. Tambahkan mentega putih dan garam. Uleni sampai elastis. Diamkan 30 menit.
5. Timbang adonan masing-masing 30 gram. Bulatkan. Diamkan 10 menit. Kempiskan. Pipihkan. Isi dengan adonan isi. Bentuk oval. Letakkan di atas kertas bakpao. Diamkan 30 menit hingga mengembang.
6. Kukus di dalam alat pengukus yang sudah dipanaskan atas api sedang, 8 menit hingga matang.
Baca Juga: Resep Bakpao Mini Ayam Udang Enak, Menu Ala Toko Roti Terkenal Untuk Menu Sarapan Besok
Baca Juga: Kelembutan Resep Bakpao Ayam Merah Ini Membuatnya Jadi Camilan Favorit Banyak Orang
Baca Juga: Resep Bakpao Ikan, Inovasi Bakpao Lembut Dengan Isian yang Tak Biasa
Baca Juga: Resep Bakpao Isi Kentang, Menu Sarapan Seru Untuk Akhir Pekan yang Bikin Perut Pasti Kenyang
Penulis | : | Robert Christianto |
Editor | : | Dwi |
KOMENTAR