Kita semua sudah tahu kalau stroberi kaya akan vitamin C.
Vitamin C ternyata dapat meningkatkan libido.
Vitamin sehat ini juga dapat memberikan manfaat "tidak langsung" bagi kehidupan seks pria.
Studi menunjukkan bahwa vitamin C, ketika dikonsumsi sebagai makanan (bukan suplemen), melindungi pria dari kanker prostat.
Bagi pria, stroberi mungkin juga bermanfaat jika Anda berharap untuk hamil karena memiliki asam folat.
Asam folat akan digunakan tubuh untuk membuat sel sperma.
Artikel berlanjut setelah video berikut.
2. Kerang
Anda pecinta makanan laut?
Sekarang Anda bisa berbahagia.
Kerang adalah salah satu makanan yang dapat menjadi obat kuat alami/.
Makanan kerang mengandung zink yang dapat meningkatkan hormon testosteron pada pria.
Selain itu, kerang juga dapat meningkatkan produksi s[erma lho.
Anda bisa memakannya dengan cara dimasak.
Atau jika Anda menemukan kerang dengan kualitas bagus, Anda bisa memakannya mentah-mentah.
Kerang yang dimakan mentah juga lebih terasa manfaatnya sebagai obat kuat.
Artikel ini pernah tayang di Penn Medicine dengan judul Food for Your Libido: A Valentine’s Diet to Boost Your Sex Drive
Penulis | : | Laksmi Pradipta Amaranggana |
Editor | : | Virny Apriliyanty |
KOMENTAR