Apa saja?
Faktor Pembeda Rasa dan Kulitas Cokelat
1. Kakao atau biji cokelat.
Yang pertama yaitu kakao atau biji cokelatnya yang akan memberikan hasil berbeda di akhirnya.
"Apa sih yang ngebedain cokelat yang diproduksi dari prancis, Indonesia segala macem (itu) kakaonya. Kakaonya yang dihasilkan, biji cokelat yang digunakan untuk si cokelat ini akan memberikan efek hasil akhir yang berbeda.
Misalnya ada satu kakao yang dihasilkan dari daerah yang banyak penghasil kopi makanya dia punya taste yang akan berbeda." jelas Chef Lulu.
Baca Juga: Cara Melelehkan Cokelat Agar Tidak Gosong, 1 Hal ini Jadi Kuncinya
2. Fermentasi dari biji cokelat
Kedua adalah fermentasi dari biji cokelat juga bisa mempengaruhi kualitas cokelat.
"Kualitas juga ditentukan dengan proses fermentasi dari si biji cokelat tersebut.
Proses fermentasinya bagaimana, langsung proses di dalam pabrikannya, pada waktu penghalusan cokelatnya seperti apa.
Karena itu yang akan menentukan tekstur hasil akhir dari si cokelat tersebut," ujarnya lagi.
Nah, itulah beberapa penjelasan mengenai kualitas cokelat.
Semoga bermanfaat ya!
Baca Juga: 3 Cara Menyimpan Cokelat Genache yang Tepat Agar Tidak Berjamur
Trik Menghilangkan Henna di Kulit Lebih Cepat, Gosok dengan 1 Bahan di Dapur Ini
KOMENTAR