- demam
- kehilangan bau
- batuk terus-menerus
- kehilangan nafsu makan
- kabut otak
- keringat malam
Artikel berlanjut setelah video di bawah ini :
Tapi jika anda sudah mendapatkan jatah vaksin booster, gejala-gejala tersebut tidak akan dirasakan lagi.
Hal ini karena tujuan pemberian vaksin booster adalah untuk mencegah varian Omicron dan varian lainnya jika muncul.
Penelitian dari Skotlandia menunjukkan mereka yang sudah mendapat vaksinasi booster memiliki risiko 57 persen lebih rendah untuk menunjukkan gejala-gejala sesudah terinfeksi Omicron.
Source | : | Nakita |
Penulis | : | Marcel Mariana |
Editor | : | Virny Apriliyanty |
KOMENTAR