3. Padatkan adonan saat mengepal mendol
Teknik membentuk mendol adalah dengan menggulungnya dengan tangan sampai berbentuk lonjong.
Tempe yang digunakan juga tidak harus hancur sampai lembut. Sebab pada mendol, tekstur kedelai masih dibutuhkan.
“Itu kan harus ada rasa khas tempenya dan tekstur renyah dari kedelainnya, jadi itu harus dipertahankan,” jelas Sujak.
Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul: 3 Cara Membuat Mendol Tempe agar Tidak Hancur Saat Digoreng
KOMENTAR