Bahan Sirup:
250 gram gula merah, disisir
2 lembar daun pandan
250 ml air
1/4 sendok teh garam
Bahan Kuah Santan:
500 ml santan dari 1/2 butir kelapa
2 lembar daun pandan
1/2 sendok teh garam
Cara Membuat Es Dawet Ireng:
1. Cendol, larutkan tepung beras, tepung sagu, air, air abu merang, garam, dan pewarna hitam. Masak sambil diaduk sampai meletup-letup dan kental.
2. Tuang dalam cetakan cendol. Tekan di atas baskom yang berisi air es. Saring cendolnya. Sisihkan.
3. Sirup, rebus gula merah, air, daun pandan, dan garam di atas api kecil sampai kental. Tambahkan nangka. Aduk rata.
4. Kuah santan, rebus bahan kuah santan sambil diaduk sampai mendidih dan matang.
5. Sajikan cendol dengan sirup, kuah santan, dan es serut.
Baca Juga: Resep Ketimun Jeruk Lemon, Minuman Segar yang Butuh 2 Bahan Saja!
Baca Juga: Resep Es Cendol Markisa Enak Dan Sederhana Ini Selalu Ampuh Usir Gerah Saat Cuaca Panas Terik
Baca Juga: Minum Resep Es Jeli Buah Frambozen Ini Di Rumah, Bikin Kita Serasa Nongkrong Di Cafe Mewah
Baca Juga: Resep Jus Apel Nanas, Minuman Dingin Dengan Sensasi Rasa yang Begitu Menyegarkan
Baca Juga: Resep Setup Buah Sarang Burung, Minuman Dingin yang Bikin Momen Di Rumah Jadi Lebih Spesial
Trik Menghilangkan Henna di Kulit Lebih Cepat, Gosok dengan 1 Bahan di Dapur Ini
KOMENTAR