SajianSedap.com - Cabai menjadi salah satu bahan dapur yang pasti selalu dicari.
Karena mayoritas masyarakat belum bisa makan tanpa adanya rasa pedas.
Cabai kerap diolah menjadi sambal ataupun bahan baku dasar sebuah makanan.
Tapi seringkali memotong dan mengulek cabai memang membutuhkan waktu.
Tidak heran di pasar banyak ditemui para pedagang cabai giling.
Meski terasa mudah, jangan sembarangan membeli cabai giling.
Perhatikan hal ini sebelum membawa cabai giling ke rumah.
Trik Menghilangkan Henna di Kulit Lebih Cepat, Gosok dengan 1 Bahan di Dapur Ini
KOMENTAR