Bumbu Halus:
2 cm kunyit, dibakar
1 potong terasi, dibakar
12 cm lengkuas, diparut
8 butir bawang merah
4 siung bawang putih
5 buah cabai merah besar
2 cm kencur
Cara Membuat Ayam Bakar Bumbu Lengkuas:
1. Tumis bumbu halus, daun jeruk, serai, jahe, dan daun salam sampai harum.
2. Masukkan ayam. Aduk sampai berubah warna.
3. Bubuhi garam dan kecap manis. Aduk rata. Tambahkan santan sedikit-sedikit sambil diaduk sampai ayam matang dan meresap. Ambil sisa bumbu. Tambahkan 1 sendok makan kecap manis. Aduk rata.
4. Bakar ayam sambil dioles bumbu sampai harum dan berwarna kecoklatan.
Baca Juga: Resep Goreng Kentang Ayam Printil Enak, Menu Sahur Bercita Rasa Lezat Dan Pasti Mudah Dibuat
Baca Juga: Resep Sayap Ayam Isi Sayuran Enak, Menu Makan Malam yang Rasanya Cukup Menawan
KOMENTAR