3. Menurunkan tingkat stress
Sebuah penelitian di Inggris menemukan, bahwa orang yang minum teh mampu menghilangkan stres lebih cepat daripada mereka yang tidak.
Selain itu, mereka yang minum teh hitam empat kali sehari selama enam minggu mengalami penurunan hormon stres.
4. Sumber antioksidan
Teh dikenal memiliki kandungan antioksidan tinggi yang mampu melawan radikal bebas.
Teh hitam dan hijau memiliki 18 kali lipat lebih banyak antioksidan polifenol daripada yang ditemukan pada buah dan sayuran tertentu.
Dengan antioksidan, kulit menjadi sehat dan dapat meningkatkan kesehatan jantung.
Artikel ini telah tayang di Tribun Jual Beli dengan judul: Jadi Favorit Banyak Orang, Ini Sederet Manfaat Minum Es Teh
KOMENTAR